Bagian dari alam.....
Pendaki gunung adalah orang yang terbiasa dengan perubahan. Dia bisa
dengan cepat menyesuaikan diri saat ada perubahan cuaca yang membuat
perjalanan terhenti. Walau mengeluarkan kerangka tenda dan mendirikan
tenda itu ribet, tapi gak akan mengeluh saat terpaksa harus nge-camp karena cuaca buruk. pribadi yang fleksibel namun di lain sisi juga sangat efektif dalam
menyelesaikan suatu pekerjaan. Walau harus mengubah ritme perjalanan,
bukan berarti waktu pendakian molor. Dia harus tetap memperhitungkan
kondisi logistik yang kian menipis. Kualitas macam ini nggak dimiliki
oleh semua orang. Dan biasanya, mereka yang bisa dengan luwes membawa
diri namun tetap efektif bekerja adalah mereka yang bisa sukses.
No comments:
Post a Comment